Wisata ke Trawas jangan lupa mampir ke Sumber Gempong, bak lukisan pedesaan di dunia nyata

- Selasa, 1 November 2022 | 18:38 WIB
Wisata ke Trawas jangan lupa mampir ke Sumber Gempong, bak lukisan pedesaan di dunia nyata (instagram.com/sumbergempong.id)
Wisata ke Trawas jangan lupa mampir ke Sumber Gempong, bak lukisan pedesaan di dunia nyata (instagram.com/sumbergempong.id)

AGTVnews.com - Kamu yang hendak berwisata ke Trawas Mojokerto ada rekomendasi tempat bagus.

Sangking indahnya pemandangan di sana, banyak yang menyebut bahwa sah satu tempat wisata di Trawas itu mirip pemandangan pedesaan dalam lukisan.

Nama lokasi wisata di Trawas tersebut adalah Sumber Gempong. Lokasinya ada di Sukorame, Ketapanrame, Kecamatan Trawas, Mojokerto.

Baca Juga: Sarat akan mistis! 5 destinasi wisata angker di Jawa Timur ini siap menguji nyalimu

Sumber Gempong sendiri adalah sebuah mata air yang membentuk sebuah kolam.

Kolam tersebut berlatar belakang pemandangan Gunung Penanggungan.

Pengunjung bisa berwisata ke Sumber Gempong dengan berendam di kolam untuk menghilangkan penat.

Baca Juga: Mungil banget, daftar burung berukuran kecil namun punya suara kicauan bagus dan gacor

Selain itu di Sumber Gempong juga banyak wahana yang bisa jadi pilihan menghabiskan waktu sambil bersantai. Diantaranya sepeda udara, kereta mini dan ATV.

Lebih asyiknya lagi, di sini juga bisa menyewa Genda untuk camping liburanmu di Sumber Gempong makin maksimal.

Untuk menikmati pemandangan alam Sumber Gempong, cukup dengan membayar tiket masuk seharga Rp 5 ribu saja.

Baca Juga: Penting banget! tips selamat dan aman saat dalam kerumunan, ini yang harus kamu lakukan

Sedangkan untuk menikmati wahana lain akan dikenakan tarif yang berbeda-beda.

Wisata Sumber Gempol buka setiap hari pukul 07.00-17.00 WIB. Saat weekend biasanya wisata ini ramai dikunjungi. ***

Halaman:

Editor: Muji Lestari

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X