AGTVnews.com – Gubug Makan Mang Engking merupakan salah satu resto hits yang ada di Ungaran, Semarang, Jawa Tengah.
Gubug Makan Mang Engking menyediakan tempat makan yang nyaman dan luas untuk setiap acara keluarga.
Gubung Makan Mang Engking ini mengkreasikan olahan makanan laut dengan cita rasa khas Sunda.
Gubug Makan Mang Engking ini menyediakan aneka masakan tradisional Indonesia seperti udang galah, gurami, kepiting, cumi, ayam dengan sambal khasnya.
Pengunjung yang datang ke tempat kuliner ini harus memesan tempat duduk dulu karena tempatnya selalu ramai.
Baca Juga: Kesini yuk! 5 tempat wisata di Indonesia ini vibesnya mirip luar negeri, salah satunya ada di Kediri
Suasana yang ada di tempat kuliner ini cukup asri dan asyik untuk nongkrong bersama teman-teman atau keluarga.
Tempat kuliner ini menjadi salah satu pilihan terbaik karena disuguhkan suasana tempat dengan panorama alam yang asri.
Gubuk Makan Mang Engking ini merupakan usaha franchise yang berpusat di Yogyakarta dan juga dapat ditemui di Jakarta, Surabaya, Bandung dan Bali.
Restoran waralaba ini menempati lahas seluas 1,7 hektar ini dpat menampung hingga 500 orang dan terbagi menjadi dua bagian utama.
Baca Juga: Pantai ini dijuluki Raja Ampat-nya Malang, Pas buat liburan dan camping keluarga
Bagian atas restoran adalah gaya kolonial dengan teras taman yang dapat menampung hingga 350 orang.
Di bagian bawah, terdapat gubuk-gubuk makan di atas kolam yang dikelilingi oleh persawahan hijau.
Fasilitas yang disediakan juga cukup lengkap mulai dari meeting room, mushola, perahu dayur, sepeda air, meja payung outdoor, dan masih banyak lainnya.
Artikel Terkait
Rekomendasi 5 wisata Tretes Pasuruan, dari pesona alam hingga sejarah
Wisata alam adem dan sejuk di Kota Kediri, Sumber Dadapan yang konon dibelit ular raksasa tak kasat mata
Review Kafe Watu Gudik Wonosalam, hidden gem di pinggir sungai dan lereng Gunung Anjasmoro Jombang yang adem
Review glamping terindah Kancana Mandira Sukabumi: buat suasana honeymoon makin romantis
Review Rumah Joglo Mandira Camping Ground, menginap seru dekat air terjun dengan view 3 gunung