AGTVnews.com – Berwisata menjadi salah satu cara menyenangkan untuk melepas penat. Pastilah tujuan berwisata ini ke destinasi yang populer dan menyenangkan.
Namun ternyata di Indonesia ada beberapa tempat wisata yang dulunya populer kini justru terbengkalai dan menjadi menyeramkan.
Sejak terbengkalai, tempat wisata ini berubah menjadi tempat wisata horor sebagai penguji adrenalin.
Tempat wisata mana sajakah yang kini justru menjadi wisata horor? berikut informasinya:
Baca Juga: Begini Cara Menaklukkan Hati Wanita, Nomor 9 Jangan Disepelekan
Sebagai tempat yang dulu menjadi andalan bagi para warga Surabaya, Taman Remaja ini memang dulunya memiliki wahana yang cukup lengkap.
Setelah dinyatakan melanggar aturan pemerintah dalam pembangunannya, tempat ini ditinggalkan dan tidak lagi diurus.
2. Kampung Gajah Wonderland Bandung
Sempat menjadi wisata andalan di tahun 2010, tidak ada yang menyangka jika wisata yang saat itu ramai pengunjung kini terbengkalai.
Pada masa kejayaannya, tempat wisata ini merupakan tempat hiburan terlengkap di Bandung dengan 30 wahana menyenangkan.
3. Taman Festival Bali
Dibuka dan dibangun pada tahun 1997, tempat wisata ini bangkrut di tahun keduanya disebabkan tidak cukupnya dana pembangunan tempat super megah ini.
Baca Juga: Cara Ampuh Menjinakkan Burung Kacer dalam Waktu 7 Hari, Dijamin Berhasil
Artikel Terkait
5 Wisata Angker di Bali, Nomor 3 Paling Bikin Bulu Kudu Merinding
5 Wisata Angker dan Mistis di Bondowoso, Banyak Turis yang Alami Kejadian Horor
5 Wisata Angker Banyuwangi yang Bikin Merinding, Ada Patung yang Bisa Menari
5 Destinasi Wisata yang Dulu Hits Kini Justru Jadi Tempat Uji Nyali, Horor dan Jadi Istana Hantu
Misteri Dibalik Pesona Wisata Danau Kawah Gunung Kelud: Ratusan Ribu Nyawa Bergantung