AGTVnews.com – Nama Maudy Ayunda hingga saat ini masih menjadi perbincangan hangat warganet di media sosial.
Pernikahannya dengan Jesse Choi pada Minggu, 22 Mei 2022 membuat warganet terkejut.
Selain cantik dan cerdas, Maudy Ayunda merupakan sosok yang kerap dijadikan inspirasi perempuan Indonesia dalam hal karir dan pendidikan.
Baca Juga: Resmi Berseragam Persik Kediri, Ini Target yang Ingin Dicapai Rendy Juliansyah dan Sutan Zico
Memiliki karir dan pendidikan yang cemerlang, banyak warganet yang beranggapan bahwa hidup Maudy nyaris sempurna.
Warganet penasaran dan memiliki keingintahuan mengenai latar belakang orang tua Maudy yang dianggap sukses mendidik anak.
Sebagaimana dilansir dari berbagai sumber, Maudy Ayunda lahir dan dibesarkan oleh kedua orang tua hebat bernama Didit Jasmedi R Irawan dan Mauren Murdjoko Jasmedi.
Baca Juga: Diduga Pesta Sabu, Polisi Belum Tetapkan Aktor Gary Iskak Tersangka
Pekerjaan ayah Maudy diketahui menjabat sebagai direksi dari salah satu perusahaan multinasional.
Artikel Terkait
Profil Lengkap Jesse Choi Lengkap dengan Akun Instagramnya, Pria yang Dikabarkan Jadi Suami Maudy Ayunda
Profil dan Biodata Maudy Ayunda, Wanita Cerdas yang Dikabarkan Menikah Tiba-tiba dengan Teman Kuliahnya
Tak Pernah Kenalkan Kekasih, Tiba-tiba Maudy Ayunda Unggah Baju Pengantin, Warganet Heboh
Pakai Gaun Pengantin, Maudy Ayunda Dikabarkan Menikah dengan Teman Kuliahnya di Standford University
Maudy Ayunda Menikah dengan Pria Beda Agama? Berikut Kebenarannya