AGTVnews.com - Tokoh Nur dalan Film KKN di Desa Penari tengah ramai jadi pembicaraan, hal ini terkait Nur yang berhasil selamat karena memiliki khodam pendamping.
Khodam pendamping Nur adalah dari bangsa Jin yang cukup disegani oleh Badaruwih, atau jin penari dalam film tersebut.
Dalam film KKN di Desa Penari itu, Nur dijaga jin yang bernama mbah Dok, atau jika dalam bahasa Indonesia berarti Nenek Perempuan.
Baca Juga: Lowongan Kerja PT. Semarang Autocomp Manufacturing Indonesia, Lulusan Teknik Industri Silahkan Merapat
Yang menjadi pertanyaan adalah, benarkah jika manusia itu memiliki jin pendamping atau juga disebut khodam?
Mengutip dari laman nu online, Quraish Shihab dalam bukunya jin dalam Al Quran (2013) menjelaskan bahwa secara harfiah jin merupakan sesuatu yang tersembunyi.
Hal ini menunjukkan bahwa jin merupakan makhluk halus.
Baca Juga: Rekomendasi 10 Tanaman Hias Indoor yang Dapat Mempercantik Ruangan Rumah
Sehingga jin tidak bisa dilihat secara kasat mata kecuali orang tersebut mempunyai keistimewaan.
Pada dasarnya setiap manusia mempunyai atau berpasangan dengan jin. Hal ini didasarkan pada Hadits Riwayat Abdullah Bin Mas’ud.
Artikel Terkait
Sakit di 5 Titik di Tubuh Bisa Jadi Tubuhmu Dijadikan Sarang Jin, Begini Penjelasannya
Baca Doa yang Diajarkan Malaikat Jibril Ini, Sebagai Pengusir Jin Disekitar Anda
Jenis-Jenis Jin yang Konon Ada di Sekitar Versi Kisah Tanah Jawa
Simak Doa Berikut Ini Agar Rumah Terhindar Dari Gangguan Jin dan Malapetaka Menurut Syekh Nawawi Al-Bantani
Cerita Seram Saat Mudik, Bus Mogok di Alas Roban Hingga Mampir ke Warung Jin