AGTVnews.com - Pekan ke-19 Liga 1 2021-2022 akan menampilkan Big Match tim papan atas, yakni Persib Bandung VS Bali United FC.
Laga akan digelar di Stadion Ngurah Rai, Denpasar, Kamis 13 Januari 2022, pukul 20.45 WIB.
Bali United mengaku sudah sangat siap menghadapi Persib Bandung.
Baca Juga: 6 Gambar Burung Hantu Ini Ungkap Karakter Tersembunyimu, Pilih Salah Satu
Asisten pelatih Bali United, Yogie Nugraha mengatakan, meski waktu yang dimiliki sangat singkat, namun pemain Bali United sudah siap menghadapi laga dengan Persib Bandung.
Skuad Serdadu Tridatu ditaget bisa mengamankan tiga poin untuk laga nanti malam.
"Pertandingan ini adalah pertandingan besar, kedua tim sama-sama berada di papan atas," kata Yogie Nugraha, seperti dikuti dari laman resmi Bali United.
Baca Juga: Gudang, Dapur Gereja dan Rumah Pendeta di Kediri Hangus Dilalap Api
Jika dilihat dari beberapa pertemuan terakhir Persib Bandung dan Bali United, Serdadu Tridatu belum pernah sekalipun kalah dari pangeran Biru.
Artikel Terkait
Stefano Cugurra Beberkan Strategi Bali United untuk Tundukkan Arema FC
Jadi Tim Piala AFC 2022, Bali United dan PSM Siap Torehkan Prestasi
Duel Sengit Persebaya Surabaya Vs Bali United, Sejumlah Pemain Absen
Irfan Jaya Akhirnya Berlabuh ke Bali United
Saling Pinjam, Pemain Persik Kediri Ini Dipakai Bali United Hingga Akhir Musim