• Minggu, 24 September 2023

Gak Nyangka Banget, Ini 5 Manfaat Lamtoro bagi Kesehatan Tubuh, Tak Hanya Enak Namun Bisa Lawan Radikal Bebas

- Minggu, 4 Juni 2023 | 16:06 WIB
tanaman lamtoro atau petai cina punya beragam manfaat untuk tubuh. (instagram.com / @hijosfarm)
tanaman lamtoro atau petai cina punya beragam manfaat untuk tubuh. (instagram.com / @hijosfarm)

AGTVnews.com - Lamtoro atau petai cina merupakan tanaman yang berasal dari Meksiko yang termasuk salah satu jenis kacang-kacangan.

Di Indonesia lamtoro sering digunakan sebagai bahan campuran pada makanan tradisional seperti botok, trancam dan lainnya, karena rasanya yang unik dan enak.

Ternyata tak hanya enak, lamtoro juga memiliki kandungan nutrisi yang sangat beragam hingga bermanfaat untuk kesehatan.

Ini 5 manfaat lamtoro untuk kesehatan, seperti dikutip dari kanal YouTube GridKids:

Baca Juga: Kuliner di Mojokerto Paling Endul, Ada Bakso Sumsum Sampai Tengkleng Super Yummy, Cek Lokasinya yuk

1. Sumber nutrisi

Petai cina mengandung berbagai nutrisi penting bagi tubuh seperti serat, protein, vitamin dan mineral.

Kandungan serat terbukti sangat bermanfaat bagi sistem pencernaan selain itu terdapat vitamin A,C, kalium, kalsium dan zat besi.

2. Menjaga kesehatan pencernaan

Kandungan serat yang tinggi dalam lamtoro bisa meningkatkan fungsi pencernaan dan terhindar dari sembelit.

Selain itu juga bermanfaat bagi kesehatan usus karena mendukung pertumbuhan bakteri baik dalam sistem pencernaan.

Baca Juga: Diyakni Bertuah, Petilasan Gajah Mada di Mojokerto ini Konon Dahulu Jadi Tempat Favorit Maha Patih Majapahit

3. Sumber energi

Petai cina juga mengandung karbohidrat yang bisa menyediakan sumber energi yang baik untuk tubuh.

Halaman:

Editor: Yusuf RH Saputro

Tags

Artikel Terkait

Terkini

4 Solusi untuk Menurunkan Diabetes

Senin, 10 Juli 2023 | 16:36 WIB
X