AGTVnews.com - Ada beragam jenis murai batu yang terkenal di kalangan kicaumania. Salah satunya adalah murai batu Malaysia.
Murai batu Malaysia dikenal sebagai salah satu jenis murai batu yang memiliki kemampuan berkicau beda dengan yang lain.
Murai batu Malaysia mampu berkicau dengan beragam suara. Tergantung isian saat pemasteran.
Selain kicauannya yang mempesona, murai batu Malaysia juga memiliki jiwa fighter alias petarung yang hebat.
Baca Juga: 6 tips memilih Durian yang bagus, matang dan manis, gak asal tebak lho
Tak heran jika murai batu jenis ini sering diikutkan lomba dan kerap jadi jawara.
Namun untuk dapat memiliki murai batu Malaysia jawara diperlukan ketelatenan dari pemiliknya.
Pasalnya, murai batu yang berasal dari negeri Sambilan ini dikenal sangat agresif.
Ciri fisik murai batu Malaysia tak jauh berbeda dengan jenis lainnya.
Hanya saja, murai batu Malaysia memiliki panjang ekor yang bisa mencapai 21 cm.***
Artikel Terkait
Cara menaikkan nafsu makan Murai Batu, perhatikan caranya mudah diterapkan
3 ciri Murai Batu cacingan, ini bahaya dan cara mengatasinya
7 rutinitas rawatan harian Murai Batu, dijamin burung kicauan bakal sehat dan rajin gacor
Cara merawat murai batu trotol yang simpel, hasilnya bakal cetak karakter dan mental fighter saat dewasa
Alternatif makanan Murai Batu yang gak terpikirkan tapi dijamin bikin kicauan gacor dor