AGTVnews.com – Memiliki Murai Batu yang gacor berkualitas tentu menjadi impian bagi pemilik burung ini. Memberi Doping termurah untuk Burung Murai Batu agar gacor adalah pilihan.
Kali ini kami akan berbagai tips dengan doping termurah untuk Murai Batu agar gacor dengan harga terjangkau.
Doping termurah untuk Murai Batu agar gacor ini hanya menggunakan jahe, tanaman herbal ini ternyata punya banyak manfaat.
Doping murah untuk Murai Batu agar gacor dari jahe memiliki kandungan gingerol, antioksidan alami.
Baca Juga: Tips dan cara memilih betina Kenari siap produk, ini ciri utamanya
Manfaatnya dapat meningkatkan sistem imun, melancarkan pencernaan, pemulihan stamina dan anti stress untuk burung.
Cara membuatnya juga sangat mudah dan bisa dikuti di rumah.
Pertama-tama potong jahe dengan ukuran yang dapat anda sesuaikan dengan kebutuhan Murai Batu.
Baca Juga: 4 tempat kuliner di Jombang paling enak, pas buat sarapan hingga makan siang
Selanjutnya tusuk jahe dan bakar selama 1-2 menit diatas api. Setelah dibakar, jahe kemudian digeprek dan dimasukan dalam gelas yang berisi air.
Diamkan selama 5 menit, lalu rendam jangkrik didalam air jahe.
Berikan jangkrik yang sudah direndam dalam air jahe pada Murai Batu.
Jangkrik merupakan salah satu extrafooding Murai Batu yang dapat membantu agar cepat gacor.
Baca Juga: 7 cara rawatan Murai Batu yang simpel dan gampang, dijamin gacor, pas banget untuk pemula
Gabungan dari jangkrik dan jahe ini dipercaya akan membuat Murai Batu gacor dengan maksimal.
Kita dapat memberikan racikan ini setiap pagi selama satu minggu berturut-turut.
Artikel Terkait
Manfaat kroto untuk Murai Batu, tak disangka ekstra fooding alami ini bisa cegah penyakit mematikan
Rawatan harian Murai Batu khusus pekerja tanpa umbaran, juara dengan teknik simpel ini
3 rahasia Murai Batu Bongkar isian, lakukan agar berhasil di gantangan
Tips rawatan sederhana Murai Batu cepat gacor, paling fighter
5 cara rawatan Murai Batu trotol agar punya mental fighter dan gacor , perhatikan hal ini jangan sembarangan