Cara menghitung weton jodoh, cek disini ramalan kamu dan pasanganmu

- Senin, 27 Maret 2023 | 14:41 WIB
Berikut cara menghitung weton jodoh berdasarkan primbon Jawa (Pixabay.com/ @Dedy_Timbul)
Berikut cara menghitung weton jodoh berdasarkan primbon Jawa (Pixabay.com/ @Dedy_Timbul)

Pahing 9, Pon 7, Wage 4, Kliwon 8 dan Legi 5.

2. Cek pasaran hari lahir

Minggu 5, Senin 4, Selasa 3, Rabu 7, Kamis 8, Jumat 6, Sabtu 9.

3. Jumlahkan hari dan pasaran Jawa

Misalkan Senin Pahing = 4+9=13.

Hasil angka 13 ini kemudian cocokan dengan ramalan perjodohan berikut :

Baca Juga: Cara cepat agar Lovebird cerewet ngekek panjang, coba pakan murah ini, dijamin gacor di rumah dan gantangan

1. Pegat, artinya diramakan bercerai alias pegatan.
2. Ratu, artinya jodoh sekali.
3. Jodoh, artinya satu sama lain cocok.
4. Topo, artinya sengsara di awal, ujungnya bahagia.
5. Tinari, artinya, tidak sampai kekurangan.
6. Padu, artinya sering bertengkar.
7. Sujanan, artinya ada ketidak jujuran, masing-masing suka berbohong.
8. Pesthi, artinya takdir berjodoh.
9. Pegat.

Jumlah 10 sampai 36 kembali lagi ke ramalan nomor 2 dan seterusnya. ***

Halaman:

Editor: Muji Lestari

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Hindari Melakukan 4 Hal Ini agar Karpet Tidak Cepat Rusak

Selasa, 12 September 2023 | 09:37 WIB
X